Ini Alasan AC Milan Tak Beli Pemain Berkualitas

Piatek Impresif, AC Milan Lolos Ke Semifinal Coppa Italia

KICAU4D - JAKARTA-  Presiden Ac Milan Paolo Scaroni membeberkan kondisi dalam klub, Dia juga membeberkan dinamika masa depan I Rossoneri.

"Kami memiliki dua gunung untuk di daki di AC Milan gunung hasil olahraga dan gunung hasil ekonomi," Kata Scaroni dalam sebuah wawancara panjang dengan II Sole 24 Ore.

"Ketika saya bertemu penggemar yang penuh antusiasme yang bertanya kepada saya : presiden mengapa Anda tidak membeli pemain hebat lain? "Saya menjawab kepadanya bahwa kami akan melakukannya jika Financial Fair Play mengijinkannya."

"Saya menjelaskan mekanisme yang memungkinkan Anda membeli pemain hanya dengan sumber daya yang berasal dari keuntungan Ac Milan. Dia sering terkejut karena dia tidak tahu aturan ini. Sepak bola berubah dan semua dunia kita harus matang, " pungkasnya.

Sosok Sentral


Beberapa waktu lalu, AC Milan mengumumkan bahwa mereka secara resmi telah melantik Ivan Gazidis sebagai CEO Rossoneri yang baru. Penunjukan Gazidis dilakukan petinggi AC Milan saat rapat pemegang saham.

Scaroni menyatakan rasa bangganya  bisa merekrut pria 53 tahun itu dari Arsenal, Gazidis adalah sosok sentral yang mengubah wajah Arsenal pada musim panas kemarin.


Bagi Tugasa


"Gazidis? Kami memiliki direktur pelaksana kaliber internasional hebat seperti dia yang di Inggris memimpin Arsenal dan merupakan wakil Komisaris MLS, "katanya.

"Kami membagi tugas, ia mengelola manajemen dan tim, saya mengikuti kegiatan italia. Sepakbola adalah satlah satu industri utama negara kita dan merupakan salah satu jantung masyarakat kita yang berdenyut, katanya" 


Ini Alasan AC Milan Tak Beli Pemain Berkualitas Ini Alasan AC Milan Tak Beli Pemain Berkualitas Reviewed by SahabatKicau4d on Februari 11, 2019 Rating: 5

Tidak ada komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.